Teknik Berkebun Tanaman Hidroponik Di Rumah Untuk Pemula

Teknik Berkebun Tanaman Hidroponik Di Rumah Untuk Pemula. Di sini kami akan membahas tentang teknik berkebun tanaman hidroponik yang bisa di lakukan di rumah.

Metode tanaman hidroponik adalah suatu solusi jika kamu tidak memiliki lahan yang luas untuk berkebun. Dan juga berkebun dengan metode ini bisa menjadi contoh hidup yang lebih sehat.

Tanaman hidroponik adalah tanaman yang media tanam nya berupa tanah, yang menggunakan teknik media tanam air. Tetapi perlu kamu ketahui juga tidak semua tanaman akan subur jika di tanam menggunakan teknik ini.

Teknik penanaman hidroponik merupakan teknik bercocok tanam yang ramah lingkungan. Sayuran yang ditanam dengan hidroponik lebih sehat serta aman dikonsumsi. Sebagian orang mungkin masih sangat asing dengan tanaman hidroponik. Namun sebenarnya sudah banyak orang yang menggunakan metode penanaman tanaman yang satu ini.

Agar kamu lebih mengetahui tentang metode ini kami akan membahasnya berikut ini :

Teknik Berkebun Hidroponik Di Rumah

1. Hidroponik Sistem NFT

NFT atau Nutrient Film Technique bisa di gunakan dalam teknik hidroponik dari industri maupun rumahan, teknik ini Berkembang sejak 1960-an oleh Dr. A.J Cooper di Glasshouse Crops Little Research Institute Litlehampton, Inggris

Dengan mengandalkan media air yang berpenopang pada sirkulasi oksigen yang di atur dan juga dalam pemberian nutrisi yang optimal untuk tumbuhan yang kamu tanam.

2. Hidroponik Sistem Wick

Untuk kamu para pemula teknik yang satu ini sangat lah cocok untuk di terapkan. Karena teknik ini sangat cocok untuk menanam tanaman yang berskala kecil, seperti kangkung, bayam, sawi, strawberry dan tumbuhan lain yang tidak membutuhkan banyak air.

Tetapi dalam sistem ini kamu harus selalu mengganti larutan nutrisi yang berada di bawah nya ya. Sistem ini juga kamu harus rajin menyiram nya.

Nahh itu adalah teknik yang bisa kamu lakukan jika ingin berkebun tanaman hidroponik di rumah. Karena kemudahan akan perawatan, tidak membutuhkan ruangan yang luas dan tidak mahal akan biaya nya. Menjadi kan tanaman hidroponik bisa di contoh oleh pemula ataupun oleh semua orang.